INTIM DENGAN TUHAN

Kebaktian GBI Sunter Mal, tgl 14 Agustus 2016, Pk. 10.00-12.00, Pdm. Samuel Phang

Tuhan ingin kita intim dg Dia.
Caranya :
1. Tuhan butuh apa dari kita? Pujian dan penyembahan
Tuhan hanya butuh satu yaitu pengakuan kita berupa pujian dan penyembahan
Qurban bahasa aslinya adalah mendekatkan diri. Jika kita membawa qurban maka kita mendekatkan diri kepada Allah

Orang kristen tidak perlu bawa kurban karena Yesus sudah berkurban utk kita.
Yang perlu dilakukan adalah pujian dan penyembahan

II Tawarikh 5 : 13-14
Memuji Tuhan itu dari hati maka harus hafal lagu2 pujian. Jangan lupa. Atau hafal tapi tidak menghayati artinya.
Yesaya 29 : 13

2. Komunikasi dua arah dg Allah. Gunakan bahasa roh.
Ketika manusia jatuh dalam dosa, yang hilang adalah roh Allah. Kejadian 6 :3
Waktu Roh Allah keluar maka tidak ada lagi bahasa roh. Keintiman dg Allah juga hilang
Dulu dalam Perjanjian Lama tidak ada bahasa roh. Karena tidak ada lagi Roh Allah
Di Perjanjian Lama komunikasi dengan Allah masih ada tapi sifatnya masih satu arah. Misalnya : Allah memerintahkan Nabi Musa utk membuat tabut, dikasih Roh Allah utk membuat tabut.
Hanya bisa lewat Nabi dan Nabi dikasih penglihatan oleh Tuhan

Berbahasa roh membuat kita lebih intim dg Allah

Bahasa roh itu sesuatu yg tidak dibatasi. mazmur 66. Ucapan raba raba itu berasal dari kata rawa rawa yang artinya penuhi aku penuhi aku. Tuhan penuhi aku.
Berasal dari bahasa Arab kuno rumput Semit.
Kiraba raba : mari demikianlah harus kamu lakukan. mari penuhi aku

I Kor 14 : 39
Jangan larang orang utk berbahsa roh
I Kor 14 : 2 tidak ada urusan dg manusia tapi kita sdg berbicara dg Tuhan
I Kor 14 : 22
Karunia bahasa roh adalah tanda utk orang yg tidak beriman.
Ul 18 : 2
Kisah 2 : 6

Komentar

Postingan populer dari blog ini

3 PERKARA YANG MENYENANGKAN HATI TUHAN

3 DOSA YANG MENGIKAT KITA

SAMAKAN FREKUENSI MU DENGAN FREKUENSI TUHAN