Hati yang baru dan Roh yang baru

Kebaktian GBI Sunter Mal, tgl 13 September 2015, Pdm. Marbun

Yehezkiel 36 : 26
Setiap hari yg kita lalui adalah hari yang baru
Dan membutuhkan hati yg baru. Karena setiap hari ada tantangan yg baru.
Target Tuhan dalam hidup kita adalah kita mencapai sasaran/gol/tujuan Tuhan bagi kita
Yoh 15 : 15-16
Hati yang baru adalah hati yg taat, yg bersedia dituntun oleh Tuhan utk mencapai goal

Kenapa kita dipilih?
Hati yang baru dan roh yang baru
Tuhan hanya akan memberi upah pada kita sesuai dg apa yg Ia perintahkan pada kita dan kita mentaatinya
Sukses dalam alkitab adalah melaksanakan perintahNya.
Utk dpt mempunyai hati yang baru dan roh yg baru, bagaimana caranya?
Yeremia 18 : 4

1. bersedia diproses oleh Tuhan
jika hidup kita tidak sesuai dg Tujuan Tuhan maka kita harus datang pada Tuhan utk dibimbing

Kita ini sudah yg terbaik menurut Tuhan
Yesaya 45 :9
Kita harus menurut pada pembentukan Tuhan
Jika kita tidak menurut maka kita tidak mencapai sasarannya Tuhan
Kata dosa : Harmatia dalam bahasa Ibrani artinya tidak mencapai sasarannya Tuhan
Ijinkan diri kita diproses utk Tuhan. Harus rendah hati.

2. Lupakan masa lalu dan fokus pada tujuan

Masih terbelenggu dengan kesalahan masa lalu

3. bersedia melangkah setahap demi setahap.
Mat 5 : 21

Komentar

Postingan populer dari blog ini

3 PERKARA YANG MENYENANGKAN HATI TUHAN

4 JANJI TUHAN YESUS SEBELUM NAIK KE SURGA

3 DOSA YANG MENGIKAT KITA